Langsung ke konten utama

Jangan Takut

Jangan takut tuk berbuat baik
Jangan takut untuk melangkah maju
Jangan takut untuk mengasihi
Jangan takut untuk berbagi
Jangan pernah kau takut untuk melakukan hal yang benar
Tak usah kau dengarkan celaan mereka 
Sebab, jika waktumu telah usai,
Kau tak akan bertemu kembali dengan hal-hal baik itu
Melainkan kau akan hidup dalam,
Kehampaan. 
Serpong, 6 Maret 2016

Komentar