PROLOG Hai sobat bloggers! Balik lagi nih. Seperti yang udah gue janjiin kepada kalian sobat bloggers, gue bakal melanjutkan isi novelnya om @Poconggg yang berjudul "Poconggg juga Pocong" , ada beberapa cerita menarik yang perlu kalian simak nih guys , let's read! Cinta Sejenis "Gue percaya kalo setiap makhluk diciptakan berpasang-pasangan. Entah itu manusia, binatang, atau botol kecap sekalipun, semua pasti ada pasangannya masing-masing." "Ini emang aneh. Kita ngga pernah tau dengan siapa kita akan jatuh cinta. Entah dengan orang yang udah lama kita kenal, atau malah dengan orang yang sekarang pun belum kita kenal." "Emang bener jodoh nggak bakal kemana-mana. Tapi emang sebenernya jodoh ada dimana sih? " Gue setuju sama lo OmCong. Entah kenapa kata-kata lo itu mengingatkan gue dengan seseorang... :' *cieelah* Apalagi ketika kencan absurdnya si Om Pocongg ini dengan seekor pocong cewe yang namanya DEA. (kenapa seeko...
Aku ingin tahu bagaimana cara mereka mengenangku, atau sekedar mengingatku lewat sebuah tulisan.